Beberapa prasarana diantaranya adalah
laboratorium di setiap program studi, perpustakaan yang dapat diakses secara online, area hotspot untuk intranet maupun internet, fasilitas olahraga, seni maupun pusat pembinaan keagamaan.
Beberapa
fasilitas yang telah ada di UMM adalah UMM Inn, Book Store, Bengkel Otomotif,
Domme UMM, Rusunawa I dan II, Pembangkit Listrik Mikrohidro, UMM Medical
Center, Apotek UMC, Rumah Sakit UMM, SPBU, dan Taman Rekreasi Sengkaling.
UMM
juga memberikan suasana yang kondusif untuk aktivitas akademiknya, di dalamnya
berlangsung proses pembelajaran yang kondusif, baik di kelas, di ruang seminar
dan di seluruh lingkungan kampus serata dengan didukung fasilitas yang memadai.
Visi dan Misi UMM
Menjadi
Universitas terkemuka dalam pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni
(IPTEKS) berdasarkan nilai-nilai Isla.
MISI
1.
Menyelenggarakan pendidikan yang
bermutu.
2.
Menyelenggarakan penelitian dan
pengabdian kepada masyarakat yang dapat meningkatkan kesejahteraan manusia.
3.
Menyelenggaraan pengelolaan
universitas yang amanah.
4.
Menyelenggaaan pembinaan civitas
akademika dalam kehidupan yang Islami sehingga mampu beruswah khasanah.
5.
Menyelenggarakan kerjasama dengan
pihak lain yang saling menguntungkan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar